Humor Matematika

DISURUH BIKIN SEGITIGA SAMA KAKI
pada suatu hari Pak Bujang dan murid**nya belajar matematika. nah, pas kabetulan salah satu murid yg bernama Koko ditunjuk untuk menggambar.
Pak Bujang : "Koko, coba kamu bikin segitiga sama kaki!!!"
Koko : "Maaf pak, saya kan tidak bisa menggambar segitiga sama kaki.?,
tapi saya bisanya gambar segitiga sama tangan."
Pak Bujang : "Oooo. kamu ini (sambil marah-marah ke anton)


NAIK LIFT
Ketika saya baru masuk ke lift, seorang wanita paruh baya masuk dan menekan tombol '2' dan kemudian tombol '4', saya sendiri menekan tombol '18' lantai yang saya tuju. lift itupun naik dan berhenti di lantai '2', tetapi wanita itu tidak keluar,
kemudian lift berhenti di lantai '4' tetapi wanita itupun tidak keluar juga, lift mulai naik lagi.
" lantai anda sudah terlewat " kata saya
" saya hendak ke lantai duapuluh empat " jawabnya acuh
" tapi tombol yang anda tekan adalah '2' dan '4' " tanya
saya heran
" astagfirullah !!! inilah akibatnya kalau terlalu lama bekerja dengan kalkulator "
wkwkwkwk

MAKANAN BAKSO
Pada suatu hari seorang guru matematika ingin mengetes kepada murid2 nya soalnya bulan depan udah mau ujian akhir semester
Guru :selamat pagi anak2?
Murid :selamat pagi pak guru
Guru :hari ini pak guru akan mengetes kalian, kalian siap
Murid :siap pak guru
Guru :kemarin pak guru mempunyai uang Rp.1500 dan pak guru ingin membeli bakso
seharga Rp. 750, lalu yang bapak ingin tanyakan kepada kalian adalah berapa
kembaliannya??
Murid :Rp. 750 pak
Guru :salah
Murid :loh Rp.1500 - Rp.750 = Rp.750
Guru :nggak gitu nak
Murid :loh yang benar gimana dong pak
Guru :uang saya kan Rp. 1500 harga bakso tadi Rp.750 masak saya bayar bakso
ngasih uangnya Rp.1500 kan enggak enak, jadi saya kasih Rp.1000 kan cukup
jadi kembalianya Rp.250 bukan Rp.750
Murid :iya pak.
read more "Humor Matematika"

Pengembara

Seorang pengembara melanjutkan perjalanannya menuju Puncak Gunung Semeru, setelah 15 hari menempuh perjalanan akhirnya dijumpai sebuah desa dan mampirlah dia ke sebuah warung.

Selamat siang tuan” : sapa Ibu pemilik warung
Met siang bu, ini namanya desa apa ya? : tanya sang pengembara.
oh ini namanya desa Bengong Anom” : jawab pemilik warung
Maaf bu, saya mau tanya jalan menuju ke Puncak Semeru itu kemana ya? : tanya sang pengembara.

Ditanya tentang jalan menuju puncak, pemilik warung itu trus mendekati sang pengembara, sambil berbicara perlahan, si Ibu itu menjelaskan :

Begini tuan, dikampung sini itu orangnya memang aneh-aneh, jadi tuan harus hati-hati kalau bertanya, nanti di ujung jalan itu (sambil menunjuk) ada pertigaan (ke kanan & kiri), nah dipertigaan itu ada Pos yang selalu dijaga oleh 2 orang bapak-bapak tua yang kembar, tapi sifatnya sangat berlawanan” : cerita ibu tsb.

lho sifatnya berlawanan bagaimana maksudnya?” tanya sang pengembara penasaran.

Begini tuan, salah satu bapak itu kalau ngomong selalu jujur apa adanya …. dan satunya lagi ngomongnya selalu bohong … nah tuan nanti tanya saja kepada salah satu bapak-bapak tadi kemana jalan menuju puncak .. ke kiri apa ke kanan ?” : cerita Ibu tsb.

“Tapi hati-hati tuan .. ada yang harus tuan ketahui dan ingat .. bahwa kedua bapak-bapak itu tidak mau ditanyai semua, maunya hanya salah satu saja & hanya mau menjawab sekali saja, .. karena kalau ditanya 2 x .. mereka pasti marah ” : lanjut cerita ibu tsb.

maaf bu, ibu tahu nggak bapak yang mana yang jujur & yang pembohong?
Waduh tuan, orangorang dikampung sini gak ada yang tahu termasuk saya, maaf ya? : jawab si Ibu

Baiklah bu akan saya coba untuk menanyakan kepada salah satu Bapak-bapak yang dipertigaan itu .. hanya sekali pertanyaan …. terimakasih ya bu ?” : sang pengembara pamit melanjutkan perjalanan.

Matemati-kawan yang budiman …
Pertanyaan apakah yang harus disampaikan oleh sang pengembara, agar dengan sekali bertanya kepada salah satu bapak yang di pertigaan itu, yg jawabannya nanti bisa membuat sang pengembara tahu arah ke puncak gunung ?

Terima kasih atas kunjungan dan bantuannya

Sementara itu dulu… silahkan dijawab
read more "Pengembara"

Situs - Situs Pendidikan

read more "Situs - Situs Pendidikan"

Zona Matematika

Alhamdulillah blog matematika yang saya inginkan sudah jadi dan bisa untuk dimanfaatkan bagi semua peselancar online, terutama yang membutuhkan materi, modul, bahan ajar, media pembelajaran, soal-soal, pembahasan, artikel, trik-tips, ptk, silabus, rpp, prota, presem, rumus cepat, dll tentang matematika. yang dapat didownload
read more "Zona Matematika"